Latihan Persiapan masuk SMA Favorit bagian 2

Belajar #dirumahaja bersama #senopaticenter karena #pintaritukeren 😀

Bagaimana kabarnya hari ini guys? Bagi yang belum tahu, ada informasi penting nih bagi kegiatan belajar mengajar di Indonesia.Langsung lihat gambar di bawah ini saja ya :

Berarti bagi kalian yang sekolahnya siap untuk mengadakan Ujian Sekolah Online harus siap-siap ya. Jangan khawatir, karena di sini adalah tempatnya belajar online interaktif. Kalian bisa langsung tanya ke live chat kami (WhatsApp ) tanpa perlu unduh atau download aplikasi. Di sini kalian juga bisa downoad soal-soal koq, pokoknya banyak deh manfaatnya.

Pada persiapan Ujian Sekolah (US) kali ini, kita akan kupas tuntas  mengenai COVID-19 juga, coronavirus yang telah menggemparkan dunia termasuk tanah air kita. Kenapa kami memasukan soal-soal ini? Karena dengan mengetahui dan mengenal proses penyebaran virus ini dan gejala-gejala infeksinya dapat membantu kita semua untuk membantu pemerintah dan negeri kita untuk melawan ganasnnya virus ini. Jangan sampai kalian termakan kabar bohong akan hal ini 😉

Cara mengerjakan latihannya masih sama koq, kalau kalian butuh lebih banyak soal latihan semua materi, langsung saja kebagian attachment, pilih menu Try Out Online Gratis – ILMCI , ikuti panduannya dan masukan PIN = BELAJARDIRUMAH.  Di sini juga ada materi belajar CODING loch, Persiapan TOEFL , HSK , latihan soal buat SIM dan masih banyak yang lainnya 😉

Okay, langsung saja kita mulai ya, check it out!

0%
0

Lihat timernya ya guys! (semangat, masih ada Ujian Sekolah 😀 )


Created by sec
kursus Bahasa Mandarin di Citra Raya

Persiapan Ujian Sekolah IPA SMP - Coronavirus

1 / 51

Dari rangkaian tersebut jika kedua lampu identik , besar daya yang terjadi saat kedua lampu disusun secara seri adalah ….(jawablah denganlengkap , tim kami akan memeriksa secara manual jadi jangan ragu dengan jawaban kalian)

2 / 51

Bagian yang ditunjuk x berfungsi sebagai ….

3 / 51

Di bawah ini cara penularan Virus COVID-19 yang paling tepat adalah  - - -

4 / 51

Negara mana tempat pertama kali Virus COVID-19 diketahui dunia?

5 / 51

Sebuah garpu tala digetarkan di mulut tabung sambil mengisi tabung dengan air sedikit demi sedikit (tinggi tabung= 30 cm). Ketika air mencapai ketinggian 10 cm terdengar suara garpu tala sangat keras. Berdasarkan data tersebut dapat diketahui panjang gelombang bunyi garpu tala di udara adalah...

6 / 51

proses peredaran darah kecil adalah....

7 / 51

Pada bagian yang ditunjuk dengan huruf X udara pernafasan akan mengalami proses....

Latihan Tekanan sistem pernafasan dan Ekresi

8 / 51

Berikut ini perbedaan yang benar  antara Flu biasa dan COVID-19 adalah

9 / 51

Cek penyataan di bawah ini benar atau mitos bahkan kabar bohong!

Mencuci tangan dengan sabun secara rutin dapat mencegah Virus COVID-19

10 / 51

Langkah pertama dalam metode ilmiah adalah..

11 / 51

Persilangan antara tanaman ercis berbatang tinggi dengan tanaman ercis berbatang pendek menghasilkan tanamana ercis (F1) berbatang tinggi. Apabila F1 dibiarkan menyerbuk sendiri, berapa persenkah F2 yang berbatang tinggi heterozigotik?

12 / 51

Dari sebuah kapal dipancarkan bunyi ke dasar laut dan ternyata bunyi pantul terdeteksi setelah 2 sekon. Jika kecepatan bunyi di air laut 1400 m/s, maka dalamnya laut adalah

13 / 51

Jika beban L = 300 N digeser 5 cm menjauh dari titik tumpu, tindakan apakah yang harus dilakukan agar jungkat-jungkit tetap seimbang?

14 / 51

Apabila massa benda 316 gram dimasukkan ke bak yang berisi air seperti pada gambar, maka massa jenis benda tersebut adalah……

15 / 51

Jika transformator pada gambar merupakan transforrnator ideal, besar tegangan listrik yang terjadi pada lampu adalah ....

16 / 51

Cek pernyataan di bawah ini berupa fakta atau mitos bahkan kabar bohong!

Apakah sudah ditemukan obat khusus mencegah atau mengobati virus corona sampai quiz ini Anda kerjakan?

17 / 51

Organel sel yang ditunjuk oleh huruf M berfungsi sebagai ….

18 / 51

Pernyataan di bawah ini Benar atau salah?

Mencuci tangan secara berlebihan atau terlalu sering tidak efektif dalam mencegah COVID-19

19 / 51

Organ tersusun atas sekumpulan jaringan yang memiliki fungsi dan strukur sama. Jaringan yang menyusun organ mata pada hewan adalah ….

20 / 51

Agar lampu 4, 5, 6 menyala dan lampu 1, 2, 3 padam, keadaan sakelar adalah ....

21 / 51

Sebuah benda diletakkan di antara dua buah cermin datar yang disusun sedemikian rupa sehingga membentuk sudut satu sama lain. Jika terbentuk sejumlah 11 bayangan, maka sudut antara 2 cermin datar tersebut adalah …

22 / 51

Faktor yang menyebabkan pelapukan fisika pada batuan adalah ....

23 / 51

Suatu zat memiliki ciri-ciri volumenya tetap, bentuknya berubah, dan gaya ikat antarpartikel lemah. Wujud zat tersebut adalah….

24 / 51

Organisasi kehidupan makhluk hidup memiliki struktur yang kompleks. Urutan organisasi kehidupan yang benar adalah ….

25 / 51

Di bawah ini adalah mitos, berita bohong dan belum terbukti  mengenai Virus COVID-19, kecuali ............

26 / 51

Dari gambar percobaan pernafasan ini, volume cadangan ekspirasi adalah

27 / 51

Cek apakah pernyataan di bawah ini berupa Fakta atau belum terbukti atau  Mitos bahkan berita bohong

Hewan peliharaan dapat menularkan COVID-19 secara langsung?

28 / 51

Jika benda digeser I 0 cm menjauh dari lensa, terbentuk bayangan bersifat ....

29 / 51

Urutan lapisan bumi dari dalam hingga ke permukaan Bumi adalah ….

30 / 51

ke dalam gelas ukur berisi 38,5 mL air. Jika massa tabung padat tersebut 308 g, massa jenis tabung tersebut sebesar ….

31 / 51

Essay

Sebutkan sifat sifat dari pencerminan

32 / 51

Pemerintah  menerapkan kebijakan Social Distancing untuk mengatasi cepatnya penyebaran COVID-19 di Indonesia. Pengertian yang benar dari kalimat bercetak tebal adalah ............

33 / 51

Persilangan antara tanaman gandum bulir banyak kulit halus (BBKK) disilangkan dengan tanaman gandum bulir sedikit kulit keriput (bbkk) menghasilkan tanaman gandum bulir banyak kulit halus (BbKk). Jika keturunan F1 disilangkan dengan sesamanya, maka prosentase fenotif gandum bulir banyak kulit keriput sebesar .... (Jawab dengan lengkap, buat caranya! jawaban kalian akan kami periksa secara manual)

34 / 51

Konsumen tingkat II diunjukkan oleh nomor :

Piramida makanan

35 / 51

Jika ada sebuah besaran yg di definisikan sebagai hasil perkalian gaya dengan kecepatan , maka besaran ini setara dengan besaran...

36 / 51

Jika beban L = 300 N digeser 5 cm menjauh dari titik tumpu, tindakan apakah yang harus dilakukan agar jungkat-jungkit tetap seimbang? (jawaban kalian akan kami cek secara manualm jangan ragu menjawab dengan selengkap-lengkapnya)

37 / 51

Ayunan yang memiliki periode terbesar dan terkecil berturut-turut adalah ayunan pada nomor...

38 / 51

Essay =

Setelah AB menjadi magnet, maka kutub-kutub yang di hasilkan adalah . . . .

39 / 51

Pengukuran suhu lingkungan dengan menggunakan termometer pada suatu percobaan merupakan pengamatan...

40 / 51

Cek apakah pernyataan di bawah ini Fakta atau mitos :

Cuaca dingin dan salju membunuh virus corona?

41 / 51

Essay =

Dari rangkaian tersebut jika kedua lampu identik , besar daya yang terjadi saat kedua lampu disusun secara seri adalah ….

42 / 51

Biogas bisa dikatakan merupakan produk teknologi ramah lingkungan yang bisa diterapkan di Indonesia. Biogas berasal dari

43 / 51

Mengapa Social Distancing saat ini  efektif dalam mencegah pesatnya penebaran COVID-19?

44 / 51

Ada 3 gejala utama yang dapat muncul pada COVID-19, yaitu:

45 / 51

Essay =

Besarnya kuat arus listrik yang mengalir pada hambatan 3Ω adalah ….

46 / 51

Suatu cara pemisahan zat berdasarkan perbedaan daya serap zat pada medium stasioner disebut dengan ….

47 / 51

Cara pembuatan magnet pada gambar tersebut yang benar adalah ....

48 / 51

Besarnya kuat arus listrik yang mengalir pada hambatan 3Ω adalah ….

49 / 51

Berikut beberapa contoh penerapan social distancing yang umum dilakukan, kecuali:

50 / 51

Perhatikan grafik antara kasus COVID-19  pada sikap masyarakat secara umum yang tidak mematuhi (acuh) aturan pemerintah mengenai social distancing berikut !
Keterangan :
Sumbu X = jumlah kasus Virus COVID-19
Sumbu Y = Sikap Masyarakat secara umum yang acuh

Berdasarkan grafik dapat disimpulkan bahwa sikap masyarakat umum yang acuh akan....

51 / 51

Perhatikan gambar hewan- hewan diatas! Kelompok hewan molusca ditunjuk oleh nomor. .

Jangan lupa nama ya 😉

Your score is

The average score is 0%

0%

Questions